Sekapur sirih

Alhamdulilah blog ini dapat kami susun, blog ini merupakan sarana menggali, menyalurkan dan mengembangkan Sastra di Trenggalek di mana di sini di sajikan karya putra-putri Trenggalek, baik berupa Puisi mau pun cerpen, semoga hadirnya blog ini mampu di terima di hati para pembaca kususnya pecinta sastra dan semoga mampu memberikan manfaat karena setidaknya adanya blog Trenggalek Sastra ini merupakan salah satu bukti bahwa Trenggalek Kaya akan Sastrawan dan penulis-penulis baru.

Jumat, 18 Maret 2011

bukan puisi cuma cindu di hati

Bukan puisi,cuma rindu di hati
oleh Tosa Poetra pada 30 Januari 2011 jam 9:40


Pernahkah kau tanya tentang rindu dan buliran air dari kelopak mataku ketika teringat rengek anakku minta sepatu baru dan dia yang ada di rahimmu?

harapan baruku telah menanti di tongas asri sejak kemaren
sementara rindu telah tiba di lazuardi
setelah sepekan kau tak kucumbui

ini kutulis bukan untuk puisi sebab cuma rindu yang kupahat dalam kalimat ketika rindu harus kuikat untuk cintaku padamu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

arsip